Jumat, 01 Maret 2013

Membuat Nasi Goreng

9a11 Hinda Iriyanti
          Nasi goreng adalah makanan yang tidak asing di Indonesia. makanan ini banyak di gemari oleh semua orang baik tua, muda, maupun anak-anak .selain enak nasi goreng juga sangat mudah dibuat . bahan-bahan yang di perlukan untuk pembuatan nasi goreng banyak di temukan di toko-toko terdekat, bahan-bahannya yaitu : nasi, bawang merah, bawang putih, kecap, penyedap rasa, sayuran, minyak goreng dan jika di inginkan bisa di tambahkan dengan kerupuk, telur, atau ayam. 
           Cara pembuatannya yaitu :
Pertama, iris sayuran dan bawang-bawang yang sudah di sediakan, panaskan wajan, tuangkan minyak  goreng di atas wajan , dan masukan bahan-bahan yang sudah di iris. lalu masukkan nasinya sambil di aduk-aduk hingga merata serta masukan bumbu kedalam nasi dan aduk . tunggu beberapa menit , angkat dan sajikan di atas piring tambahkan kerupuk jika di inginkan.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar